No image available for this title

Text

SKRIPSI SI: Rancang Bangun Sistem Informasi Perpustakaan Pada SMKN 3 Tangerang



Sistem Informasi Perpustakaan di SMKN 3 Tangerang masih menggunakan cara manual, sehingga membutuhkan waktu yang lama untuk mendapatkan informasi perpustakaan yang memadai, untuk memproses peminjaman, pengembalian dan laporan secara otomatis dan menghasilkan informasi yang cepat dan tepat. Dalam pengembangan sistem informasi yang ada pada SMKN 3 Tangerang digunakan mode waterfall, aplikasi ini dibuat dengan menggunakan PHPMyAdmin untuk database dan aplikasi netbeans sebagai alat bantu pembuatan sistem informasi tersebut. Aplikasi ini membantu proses pencatatan dengan otomatisasi peminjaman, pengembalian, permintaan peminjaman, serta membantu mempercepat pembuatan laporan tersebut.


Ketersediaan

1069060 NAN r/RMy Library (000)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
060 NAN r/R
Penerbit : .,
Deskripsi Fisik
xvi + 65 hlm.; 21,5 x 29,5 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
060
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
Skripsi SI
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this