Detail Cantuman
Advanced SearchText
SKRIPSI SI: Sistem Informasi Peminjaman Ruangan Di STMIK Antar Bangsa Tangerang
Penguruguan tinggi di STMIK ANTAR BANGSA yang terletak di tangerang, untuk menunjang kegiatan diluar pendidikan formal seperti seminar,warkshop dan kegiatan lainnya. Dalam proses pelaksanaannya,sistem peminjaman ruangan yang sedang berjalan belum menerapkan sistem yang terkomputerisasi dengan baik. Pendataan,pencatatan,peminjaman serta proses konfirmasi ruangan masih dilakukan secara manual dengan menggunakan media kertas. Permasalahan tersebut menyebabkan sistem peminjaman ruangan berjalan tidak optimal. Oleh karena itu, dilakukanlah penelitian yang bertujuan untuk menganalis, merancang sistem informasi peminjaman ruangan kegiatan dengan memanfaatkan teknologi berbasis web pada STMIK Antar Bangsa. Metode penelitian yang digunakan adalah waterfall. Tahapan metode waterfall meliputi analysis, design,coding dan testing. Dari penelitian ini dihasilkan sebuah aplikasi sistem informasi peminjaman ruanganberbasis web yang bertujuan untuk mengoptimalkan sistem peminjaman ruangan kegiatan pada penguruan Tinggi di Stmik Antar Bangsa.
Ketersediaan
1541 | 005.36 SUT s/R | My Library (000) | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
005.36 SUT s/R
|
Penerbit | : ., 2020 |
Deskripsi Fisik |
xvii + 74 hlm.; 22 x 30 cm
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Klasifikasi |
005.36
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
Des. 2020
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain