Image of Logika dan Algoritma Dasar: menggunakan bahasa C++

Text

Logika dan Algoritma Dasar: menggunakan bahasa C++



Implementasi Logika & Algoritma dapat dituangkan ke dalam beberapa bahasa pemrograman. Namun sampai saat ini banyak buku yg hanya menuangkan implementasi logika & algoritma ke dalam bahasa pemrograman berbasis sistem operasi DOS seperti Pascal C&C atau bahkan Basic. Buku ini menjelaskan konsep logika dasar perancangan algoritma yg baik & pengimplementasian algoritma yg telah dibuat menjadi program menggunakan bahasa pemrograman C/C++. Pada buku ini banyak diberikan contoh kasus disertai alternatif solusi dgn harapan pembaca dapat mengembangkan sesuai dgn kreatifitas masing-masing. Demikian pula dgn contoh-contoh latihan yg diharapkan dapat membantu pembaca utk lbh memahami algoritma & pembuatan program menggunakan bahasa C/ C++ ini.


Ketersediaan

0129518.1 IND lMy Library (000)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
518.1 IND l
Penerbit Mitra Wacana Media : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
x + 184 hlm.; 17 x 24 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
978-602-8856-7-44
Klasifikasi
518.1
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
Ed. 1
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this