Detail Cantuman
Advanced SearchText
Belajar Visualisasi Data Dengan Grafis dan Infografis Step-By-Step
Sebuah visualisasi yang efektif harus dapat menjelaskan data yang disajikan dengan baik dan membangkitkan rasa ingin tahu dari pembacanya. Pengaturan grafik bukan hanya menjelaskan data yang mendasarinya, tetapi juga memungkinkan pembaca untuk mengisolasi bagian yang bermasalah (misalnya penjualan produk yang tidak optimal) untuk dianalisa lebih lanjut.
Buku "Belajar Visualisasi Data dengan Grafis dan Infografis Step-by-Step" akan menunjukkan kepada Anda bagaimana menggunakan kekuatan Chart, Conditional Formatting, PivotChart, dan Infografis untuk membuat laporan finansial Anda terlihat lebih menarik dan lebih mudah untuk dibaca.
Disajikan dalam langkah-langkah yang terinci dan teratur sehingga Anda dapat dengan mudah memahami setiap perintah dan tindakan yang harus dilakukan.
Jika Anda ingin mengoptimalkan visualisasi data dalam laporan keuangan Anda dengan grafik dan infografis di Microsoft Excel dengan baik, maka Anda harus memiliki buku ini.
Ketersediaan
1946 | 006.6 CHR b | My Library (000) | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
006.6 CHR b
|
Penerbit | PT. Elex Media Komputindo : Jakarta., 2018 |
Deskripsi Fisik |
x + 204 hlm.; 14 x 21 cm
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
978-602-04-5461-3
|
Klasifikasi |
006.6
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain